Melchias Mekeng Bangga Anak Muda Sikka Kelola Inovasi Pertanian

Avatar photo

- Redaksi

Jumat, 26 Januari 2024 - 15:38 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

Reporter : Vicky da Gomez Editor : Redaktur Dibaca 1,865 kali
facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Melchias Markus Mekeng mengunjungi lahan pertanian milik Keuskupan Maumere, Kamis (25/1) (foto: istimewa)

Melchias Markus Mekeng mengunjungi lahan pertanian milik Keuskupan Maumere, Kamis (25/1) (foto: istimewa)

Yance Maring sedang menjelaskan pengelolaan teknologi lahan kering (foto: istimewa)

Wakil rakyat 5 periode itu sempat terkagum-kagum dengan mekanisme pengelolaan inovasi lahan pertanian yang diinisiasi Yance Maring.

Tidak berkelebihan jika Melchias Markus Mekeng menyebut teknologi pertanian yang dikelola Yance Maring bisa menjadi embrio berdirinya sebuah institusi pertanian di Kabupaten Sikka.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Yance Maring mengapresiasi kunjungan Melchias Markus Mekeng. Malah dia mengaku selama ini merindukan kedatangan Melchias Markus Mekeng pada lahan pertanian yang sedang dia kelola.

Baca Juga :  Mobil Wapres Tiba di Maumere

Kerinduan tersebut sangat beralasan, karena sejak tahun 2022 Yance Maring mendapatkan dukungan Program Sosial Bank Indonesia.(PSBI), berkat perjuangan Melchias Markus Mekeng.

“Terima kasih Pa Melchias, sudah bantu lewat PSBI, dan sudah mau datang berkunjung ke sini,” ungkap Yance Maring.

Baca Juga :  Wapres Gibran Rakabuming Raka Batal Datang ke Sikka, Ini Alasannya!

Lahan Inpekma seluas 1 hektare ini, ujar Yance Maring, merupakan media pembelajaran pertanian hortikultura dan agrowisata.

Menurut dia, lahan pertanian Inpekma menyediakan layanan destinasi wisata. Konsep ini bisa dipelajari siapa saja yang memiliki komitmen dalam inovasi pertanian lahan kering.*** (eny)

Berita Terkait

Pernah Mendapat Berkat Apostolik, Begini Sosok Paus Fransiskus di Mata Melchias Mekeng
Naker Fest 2025 di Sikka, Solusi Jitu Turunkan Angka Pengangguran
Dua Lukisan Tangan Paus Fransiskus dan Imam Masjid Istiqlal, Kado Luar Biasa dari Pedalaman Flores Timur
Wapres Gibran Rakabuming Raka Batal Datang ke Sikka, Ini Alasannya!
Wapres Gibran Rakabuming Raka ke Gelora Samador, Gara-Gara Cerita Humor tentang Sliding
Melchias Mekeng Minta Wapres Gibran Rakabuming Raka Tuntaskan Bendungan Napung Gete
Wapres Gibran Rakabuming Raka Kunjungi Sikka, Bupati: Manfaatkan Momentum Ini dengan Baik
Mobil Wapres Tiba di Maumere
Tetap Terhubung Dengan Kami:
Laporkan Ikuti Kami Subscribe

CATATAN REDAKSI: Apabila Ada Pihak Yang Merasa Dirugikan Dan /Atau Keberatan Dengan Penayangan Artikel Dan /Atau Berita Tersebut Diatas, Anda Dapat Mengirimkan Artikel Dan /Atau Berita Berisi Sanggahan Dan /Atau Koreksi Kepada Redaksi Kami Laporkan,
Sebagaimana Diatur Dalam Pasal (1) Ayat (11) Dan (12) Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 Tentang Pers.

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 13:36 WITA

Pernah Mendapat Berkat Apostolik, Begini Sosok Paus Fransiskus di Mata Melchias Mekeng

Kamis, 24 April 2025 - 15:33 WITA

Naker Fest 2025 di Sikka, Solusi Jitu Turunkan Angka Pengangguran

Rabu, 23 April 2025 - 16:58 WITA

Wapres Gibran Rakabuming Raka Batal Datang ke Sikka, Ini Alasannya!

Selasa, 22 April 2025 - 18:41 WITA

Wapres Gibran Rakabuming Raka ke Gelora Samador, Gara-Gara Cerita Humor tentang Sliding

Selasa, 22 April 2025 - 16:15 WITA

Melchias Mekeng Minta Wapres Gibran Rakabuming Raka Tuntaskan Bendungan Napung Gete

Selasa, 22 April 2025 - 14:14 WITA

Wapres Gibran Rakabuming Raka Kunjungi Sikka, Bupati: Manfaatkan Momentum Ini dengan Baik

Selasa, 22 April 2025 - 13:06 WITA

Mobil Wapres Tiba di Maumere

Selasa, 22 April 2025 - 11:24 WITA

Wapres Gibran Rakabuming Raka Rencana Kunker 2 Hari di Sikka, Ini Agendanya!

Berita Terbaru

Pater Doktor Otto Gusti Madung, SVD

Opini

Paus Fransiskus dan Teologi Pembebasan

Sabtu, 26 Apr 2025 - 03:23 WITA