Sambutan Histeris di Labuan Bajo, Ansy Lema Digendong Relawan dan Diarak Keliling Kota

Avatar photo

- Redaksi

Senin, 29 Juli 2024 - 15:12 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

Reporter : Vicky da Gomez Editor : Redaktur Dibaca 271 kali
facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bakal Calon Gubernur NTT Ansy Lema pose bersama milenial Labuan Bajo di Bandara Internasional Komodo, Senin (29/7)

Bakal Calon Gubernur NTT Ansy Lema pose bersama milenial Labuan Bajo di Bandara Internasional Komodo, Senin (29/7)

Maumere-SuaraSikka.com: Ratusan relawan di Labuan Bajo Kabupaten Manggarai Barat menyambut histeris kedatangan Bakal Calon Gubernur NTT Ansy Lema di Bandara Internasional Komodo, Senin (29/7). Mereka bahkan sempat menggendong dan mengarak keliling kota kader PDI Perjuangan tersebut karena dipandang layak menjadi Gubernur NTT.

Antusiasme penyambutan Ansy Lema sudah terlihat sejak pagi hari. Relawan berbaur bersama masyarakat, simpatisan, dan kader DPC PDI Perjuangan Manggarai Barat tumpah ruah menunggu Ansy Lema sejak pukul 09.00 Wita.

Baca Juga :  DPRD Sikka Tetapkan Perda Rencana Tata Ruang Wilayah Tahun 2025-2044

Sejumlah pengurus DPD PDI Perjuangan hadir pada momen penting ini, seperti Kristofora B Bantang, Agustinus Brewon, dan Anton Landi. Mereka didampingi Ketua DPC PDI Perjuangan Manggarai Barat Darius Angkur beserta kader yang ikut setia menunggu dari pagi.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ansy Lema keluar dari Bandara Komodo ditemani istrinya Maria Immaculata Inge Nioty. Relawan dan perwakilan DPC PDI Perjuangan Manggarai Barat kemudian mengalungi selendang tenun.

Baca Juga :  Gunung Lewotobi Naik Status Awas, Sering Terlihat Sinar Api

Spontan terdengar suara ratusan relawan meneriakkan nama Ansy Lema. Sambil itu mereka ramai-ramai mengangkat sejumlah papan yang bertuliskan taglije dan spirit perjuangan, seperti “Menyala Kaka”, “Ansy for NTT 1”, “Beta Cinta NTT”, dan “Manggarai One Nai”. Ansy Lema sempat pose bersama relawan, simpatisan dan milenial.

Berita Terkait

Kuliah di Unipa Maumere, Anak Sopir Truk Pasir di Kaki Gunung Lewotobi Terima KIP melalui Andreas Hugo Pareira
Serahkan Sertifikat KIP Kuliah Aspirasi, AHP Dorong Mahasiswa Menjadi Lulusan Terbaik
Peristiwa dan Fakta Hukum Membuktikan Tidak Ada Hak Ulayat di Nangahale Selama 113 Tahun
Petrus Selestinus Duga LSM AMAN Sodorkan Data Palsu Pelanggaran HAM
Gunung Lewotobi Naik Status Awas, Sering Terlihat Sinar Api
Bupati dan Wabup Sikka Terpilih Dilantik 20 Pebruari Ini
Atap Seng Digerogoti Abu Vulkanik, Melchias Mekeng Terharu Lihat Rumah Warga Ditutup Terpal
Ritual Adat Dole Kote Nua Laran, Warnai Pemakaman Christoforus Kwaman Wahon, Mantan Kepala SMPK Frater Maumere
Tetap Terhubung Dengan Kami:
Laporkan Ikuti Kami Subscribe

CATATAN REDAKSI: Apabila Ada Pihak Yang Merasa Dirugikan Dan /Atau Keberatan Dengan Penayangan Artikel Dan /Atau Berita Tersebut Diatas, Anda Dapat Mengirimkan Artikel Dan /Atau Berita Berisi Sanggahan Dan /Atau Koreksi Kepada Redaksi Kami Laporkan,
Sebagaimana Diatur Dalam Pasal (1) Ayat (11) Dan (12) Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 Tentang Pers.

Berita Terkait

Sabtu, 15 Februari 2025 - 22:40 WITA

Kuliah di Unipa Maumere, Anak Sopir Truk Pasir di Kaki Gunung Lewotobi Terima KIP melalui Andreas Hugo Pareira

Sabtu, 15 Februari 2025 - 18:40 WITA

Serahkan Sertifikat KIP Kuliah Aspirasi, AHP Dorong Mahasiswa Menjadi Lulusan Terbaik

Kamis, 13 Februari 2025 - 21:31 WITA

Peristiwa dan Fakta Hukum Membuktikan Tidak Ada Hak Ulayat di Nangahale Selama 113 Tahun

Kamis, 13 Februari 2025 - 19:38 WITA

Petrus Selestinus Duga LSM AMAN Sodorkan Data Palsu Pelanggaran HAM

Rabu, 12 Februari 2025 - 18:16 WITA

Bupati dan Wabup Sikka Terpilih Dilantik 20 Pebruari Ini

Rabu, 12 Februari 2025 - 09:09 WITA

Atap Seng Digerogoti Abu Vulkanik, Melchias Mekeng Terharu Lihat Rumah Warga Ditutup Terpal

Selasa, 11 Februari 2025 - 16:10 WITA

Ritual Adat Dole Kote Nua Laran, Warnai Pemakaman Christoforus Kwaman Wahon, Mantan Kepala SMPK Frater Maumere

Selasa, 11 Februari 2025 - 13:04 WITA

Melchias Mekeng Bantu 5.390 Lembar Seng untuk Korban Erupsi Gunung Lewotobi di Sikka dan Flotim

Berita Terbaru

Ilustrasi

Nasional

Ini Dampak Pemangkasan DAU dan DAK

Kamis, 13 Feb 2025 - 11:36 WITA