Kasih Manyala Flores, Ansy-Jane Bawa Slank Kampanye Akbar di Maumere

Avatar photo

- Redaksi

Minggu, 13 Oktober 2024 - 17:43 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

Reporter : Vicky da Gomez Editor : Redaktur Dibaca 1,200 kali
facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kasih Manyala Flores, Ansy-Jane Bawa Slank Kampanye Akbar di Maumere

Kasih Manyala Flores, Ansy-Jane Bawa Slank Kampanye Akbar di Maumere

Maumere-SuaraSikka.com: Kabar gembira buat para Slanker di Flores. Grup musik rock paling berpengaruh di Indonesia itu bakal pentas di Maumere, ibukota Kabupaten Sikka pada 15 Nopember 2024 mendatang.

Slank berada di Maumere dalam rangka menyemarakkan kampanye akbar yang digelar Calon Gubernur dan Wakil Gubernur NTT Yohanis Fransiskus Lema dan Jane Natalia Suryanto (Ansy-Jane). Slank bakal bikin Manyala Flores untuk mengantar Ansy-Jane menuju tampuk pimpinan tertinggi eksekutif di NTT.

Ansy Lema saat tatap muka di Maumere, Sabtu (12/10), mengatakan Ansy-Jane akan menggelar kampanye akbar pada 2 kota yakni Kupang dan Maumere.

“Maumere menjadi tempat strategis kampanye akbar di Flores. Kami akan bawa Slank ke sini,” ungkap Ansy Lema disambut tepuk tangan meriah.

Baca Juga :  PT Krisrama Rencana Pagari Lokasi HGU Nangahale, Masyarakat Adat Tolak Keras, Minta Perlindungan Polisi
Calon Gubernur NTT Ansy Lema di Mofers Cafe Maumere, Sabtu (12/10)

Tampilnya Slank di Maumere sebagai bentuk kado terindah dari Ansy-Jane bagi musisi-musisi muda di Flores, khususnya di Maumere. Ansy Lema mengaku sangat menghargai kreativitas musikalisasi anak-anak muda di Maumere.

“Kalau menyebut Maumere saya selalu ingat Gemu Fa Mi Re,
Karna Su Sayang, dan Ikan Nae di Pante,” sebut dia bangga.

Berita Terkait

Aliran Dana Rp 1,4 Miliar dari Kementerian, Picu Praktik Nepotisme di Dinas Koperasi dan UKM Sikka
PAD Sikka Rendah, PDIP Desak Tinggalkan Pola Kerja Habiskan Anggaran
Soroti 100 Hari Kerja Bupati-Wabup Sikka, Nasdem Bilang Jangan Sampai Hanya Pencitraan
Direktur RSUD TC Hillers Maumere Bantah Manajemen Minta Jatah Jasa Covid 1,5 Persen
Respon Fraksi-Fraksi di DPRD Sikka terhadap Sengkarut Jasa Covid: Segera Bayar!
Nasdem Minta Bupati dan Wabup Sikka Berguru kepada Mantan Penjabat Bupati, Sindiran atau Motivasi?
Fraksi Partai Golkar Sikka Embuskan Isu Seksi, Ternyata Manajemen RSUD TC Hillers Maumere Minta Jatah Jasa Covid 1,5 Persen
Jasa Covid 2020 Belum Cair, Nakes di Maumere Malah Terima PHP
Tetap Terhubung Dengan Kami:
Laporkan Ikuti Kami Subscribe

CATATAN REDAKSI: Apabila Ada Pihak Yang Merasa Dirugikan Dan /Atau Keberatan Dengan Penayangan Artikel Dan /Atau Berita Tersebut Diatas, Anda Dapat Mengirimkan Artikel Dan /Atau Berita Berisi Sanggahan Dan /Atau Koreksi Kepada Redaksi Kami Laporkan,
Sebagaimana Diatur Dalam Pasal (1) Ayat (11) Dan (12) Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 Tentang Pers.

Berita Terkait

Sabtu, 22 Maret 2025 - 09:11 WITA

Aliran Dana Rp 1,4 Miliar dari Kementerian, Picu Praktik Nepotisme di Dinas Koperasi dan UKM Sikka

Jumat, 21 Maret 2025 - 22:12 WITA

PAD Sikka Rendah, PDIP Desak Tinggalkan Pola Kerja Habiskan Anggaran

Jumat, 21 Maret 2025 - 20:59 WITA

Soroti 100 Hari Kerja Bupati-Wabup Sikka, Nasdem Bilang Jangan Sampai Hanya Pencitraan

Jumat, 21 Maret 2025 - 19:23 WITA

Direktur RSUD TC Hillers Maumere Bantah Manajemen Minta Jatah Jasa Covid 1,5 Persen

Jumat, 21 Maret 2025 - 15:23 WITA

Nasdem Minta Bupati dan Wabup Sikka Berguru kepada Mantan Penjabat Bupati, Sindiran atau Motivasi?

Jumat, 21 Maret 2025 - 13:58 WITA

Fraksi Partai Golkar Sikka Embuskan Isu Seksi, Ternyata Manajemen RSUD TC Hillers Maumere Minta Jatah Jasa Covid 1,5 Persen

Jumat, 21 Maret 2025 - 11:06 WITA

Jasa Covid 2020 Belum Cair, Nakes di Maumere Malah Terima PHP

Jumat, 21 Maret 2025 - 10:20 WITA

Sebelum Meletus, Status Gunung Lewotobi Naik Menjadi Awas, Terjadi 117 Kali Gempa Vulkanik

Berita Terbaru